KELAHIRAN JURUSELAMAT YESUS KE DUNIA.
Pemberitahuan tentang kelahiran Yesus:
Lukas 1: 26-27 Allah menyuruh malaikat Gabriel pergi ke sebuah kota di Galilea bernama Nazaret, kepada seorang perawan yang bertunangan dengan seorang bernama Yusuf dari keluarga Daud; nama perawan itu Maria.
Gambar 5: Gereja Permaklumatan [The Church of the Annunciation] di Nazaret, gereja ini dipercaya sebagai situs tradisional dari tempat Permaklumatan kelahiran Yesus oleh malaikat Gabriel kepada Maria.Pemberitahuan tentang kelahiran Yesus:
Lukas 1: 26-27 Allah menyuruh malaikat Gabriel pergi ke sebuah kota di Galilea bernama Nazaret, kepada seorang perawan yang bertunangan dengan seorang bernama Yusuf dari keluarga Daud; nama perawan itu Maria.
Lukas 1: 30-32 Kata malaikat itu kepadanya: “Jangan takut.hai Maria, sebab engkau beroleh kasih karunia di hadapan Allah. Sesungguhnya engkau akan mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki dan hendaklah engkau menamai Dia Yesus. Ia akan menjadi besar dan akan disebut Anak Allah Yang Mahatinggi. Dan Tuhan Allah akan mengaruniakan kepada-Nya takhta Daud, bapa leluhur-Nya.
Gambar 6: Altar Gereja Permaklumatan; cahaya di kiri dan kanan adalah pantulan blitz lampu kamera.
Matius 1: 18-20 Kelahiran Yesus Kristus adalah seperti berikut: Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata ia mengandung dari Roh Kudus, sebelum mereka hidup sebagai suami istri.
…Yusuf bermaksud menceraikannya dengan diam-diam.
Tetapi ketika ia mempertimbangkan maksud itu, malaikat Tuhan nampak kepadanya dalam mimpi dan berkata: “Yusuf, anak Daud, janganlah engkau takut mengambil Maria sebagai isterimu, sebab anak yang di dalam kandungannya adalah dari Roh Kudus.
Ia akan melahirkan anak laki-laki dan engkau akan menamakan DiaYesus, karena Dialah yang akan menyelamatkan umat-Nya dari dosa mereka.”
Gambar 7 Foto-shot: Penulis bersama anak Konny di samping altar Gereja Permaklumatan.
Kelahiran Yesus:
Lukas 2: 1-7 Pada waktu itu Kaisar Agustus mengeluarkan suatu perintah, menyuruh mendaftarkan semua orang di seluruh dunia.
Inilah pendaftaran yang pertama kali diadakan sewaktu Kirenius menjadi wali negeri di Siria.
Maka pergilah semua orang mendaftarkan diri, masing-masing di kotanya sendiri.
Demikian juga Yusuf pergi dari kota Nazaret di Galilea ke Yudea, ke kota Daud yang bernama Betlehem, -karena ia berasal dari keluarga dan keturunan Daud-
Supaya didaftarkan bersama-sama dengan Maria, tunangannya, yang sedang mengandung.
Gambar 8: Gereja Tempat Kelahiran Yesus di Betlehem.
[The Church of the Nativity]Ketika mereka di situ tibalah waktunya bagi Maria untuk bersalin,
Dan ia melahirkan seorang anak laki-laki, anaknya yang sulung, lalu dibungkusnya dengan lampin dan dibaringkannya di dalam palungan, karena tidak ada tempat bagi mereka di rumah penginapan.
Dan ia melahirkan seorang anak laki-laki, anaknya yang sulung, lalu dibungkusnya dengan lampin dan dibaringkannya di dalam palungan, karena tidak ada tempat bagi mereka di rumah penginapan.
Gambar 9: Bayi Yesus dibungkus dalam lampin di depan Bunda Maria, dan disembah oleh orang Majus dari Timur.
KIDUNG JEMAT No 92: MALAM KUDUS
dan MENYALAKAN LILIN NATAL.
Malam kudus, sunyi senyap; dunia terlelap
Hanya dua berjaga terus- ayah bunda mesra dan kudus
Anak tidur tenang, Anak tidur tenang.
Malam kudus, sunyi senyap; Kabar baik menggegap
Bala sorga menyanyikannya, kaum gembala menyaksikannya:
“Lahir Raja Syalom, lahir Raja Syalom.
Gambar 10 foto-shot: Bayi Yesus dalam palungan diletakkan dalam peti kaca dalam gua Gereja Tempat Kelahiran Yesus..
SILENT NIGHT,HOLY NIGHT
Silent night, Holy night
All is calm, All is bright
Round yon virgin Mother and Child
Holy infant so tender and mild
Sleep in heavenly peace
Sleep in heavenly peace.
Round yon virgin Mother and Child
Holy infant so tender and mild
Sleep in heavenly peace
Sleep in heavenly peace.
Silent night, holy night!
Shepherds quake at the sight
Glories stream from heaven afar
Heavenly hosts sing Alleluia!
Christ, the Savior is born
Heavenly hosts sing Alleluia!
Christ, the Savior is born
Christ,the Savior is born.
Hymn : Silent Night, Joseph Mohr 1818.
Gambar 11: Bintang Perak "Star of Bethlehem" secara tradisional dipercaya sebagai peringatan Tempat Kelahiran Yesus, terletak di dalam gua dibawah tengah altar Gereja Tempat Kelahiran Yesus.
Gambar 12 foto-shot: Ananda Konny dan ibunya Ny B.Tampubolon di depan Bintang Perak di Gereja Tempat Kelahiran Yesus.
Malaikat Tuhan dan gembala-gembala:
Lukas 2: 8-15: Seorang malaikat berdiri tiba-tiba dekat gembala-gembala yang tinggal di padang menjaga kawanan ternak pada waktu malam.
…Lalu kata malaikat itu kepada mereka:
“Jangan takut, sebab sesungguhnya aku memberitakan kepadamu kesukaan besar untuk seluruh bangsa:
Hari ini telah lahir bagimu Juruselamat, yaitu Kristus, Tuhan, di kota Daud.
Dan inilah tandanya bagimu: Kamu akan menjumpai seorang bayi dibungkus dengan lampin dan terbaring di dalam palungan.”
…Lalu kata malaikat itu kepada mereka:
“Jangan takut, sebab sesungguhnya aku memberitakan kepadamu kesukaan besar untuk seluruh bangsa:
Hari ini telah lahir bagimu Juruselamat, yaitu Kristus, Tuhan, di kota Daud.
Dan inilah tandanya bagimu: Kamu akan menjumpai seorang bayi dibungkus dengan lampin dan terbaring di dalam palungan.”
Gambar 13: Ananda Konny disamping altar Gereja Tempat Kelahiran Yesus dengan latar belakang gambar Bunda Maria dan Yesus di kandang domba.
Dan tiba-tiba tampaklah bersama-sama dengan malaikat itu sejumlah besar bala tentara sorga yang memuji Allah, katanya: “Kemuliaan bagi Allah di tempat yang mahatinggi dan damai sejahtera di bumi di antara manusia yang berkenan kepada-Nya.”
Setelah malaikat-malaikat itu meninggalkan mereka dan kembali ke sorga, gembala-gembala itu berkata seorang kepada yang lain:”Marilah kita pergi ke Betlehem untuk melihat apa yang terjadi disana, seperti yang diberitahukan Tuhan kepada kita.”
Gambar 14: Penulis dan istri di depan Gereja GLORIA IN EXCELSIS DEO [Kemuliaan Bagi Allah di Tempat yang MAHATINGGI] di Ephratah.
Orang-orang majus dari Timur:
Matius 2: 1-12
Sesudah Yesus dilahirkan di Betlehem di tanah Yudea pada zaman raja Herodes, datanglah orang-orang majus dari Timur ke Yerusalem
Dan bertanya-tanya dimanakah Dia, raja orang Yahudi yang baru dilahirkan itu? Kami telah melihat bintang-Nya di Timur dan kami dating untuk menyembah Dia.”
Ketika raja Herodes mendengar hal itu terkejutlah ia beserta seluruh Yerusalem.
…Lalu dengan diam diam Herodes memanggil orang-orang majus itu dan dengan teliti bertanya kepada mereka, bilamana bintang itu nampak.
Kemudian ia menyuruh mereka ke Betlehem, katanya:”Pergi dan selidikilah dengan seksama hal-hal mengenai Anak itu dan segera sesudah kamu menemukan Dia, kabarkanlah kepadaku supaya aku pun datang menyembah.dia.”
Setelah mendengar kata-kata raja itu, berangkatlah mereka. Dan lihatlah, bintang yang mereka lihat di Timur itu mendahului mereka hingga tiba dan berhenti di atas tempat, di mana Anak itu berada.
Ketika mereka melihat bintang itu, sangat bersukacitalah mereka.
Maka masuklah mereka ke dalam rumah itu dan melihat Anak itu bersama Maria, ibu-Nya, lalu sujud menyembah Dia.
Sesudah Yesus dilahirkan di Betlehem di tanah Yudea pada zaman raja Herodes, datanglah orang-orang majus dari Timur ke Yerusalem
Dan bertanya-tanya dimanakah Dia, raja orang Yahudi yang baru dilahirkan itu? Kami telah melihat bintang-Nya di Timur dan kami dating untuk menyembah Dia.”
Ketika raja Herodes mendengar hal itu terkejutlah ia beserta seluruh Yerusalem.
…Lalu dengan diam diam Herodes memanggil orang-orang majus itu dan dengan teliti bertanya kepada mereka, bilamana bintang itu nampak.
Kemudian ia menyuruh mereka ke Betlehem, katanya:”Pergi dan selidikilah dengan seksama hal-hal mengenai Anak itu dan segera sesudah kamu menemukan Dia, kabarkanlah kepadaku supaya aku pun datang menyembah.dia.”
Setelah mendengar kata-kata raja itu, berangkatlah mereka. Dan lihatlah, bintang yang mereka lihat di Timur itu mendahului mereka hingga tiba dan berhenti di atas tempat, di mana Anak itu berada.
Ketika mereka melihat bintang itu, sangat bersukacitalah mereka.
Maka masuklah mereka ke dalam rumah itu dan melihat Anak itu bersama Maria, ibu-Nya, lalu sujud menyembah Dia.
Mereka pun membuka tempat harta bendanya dan mempersembahkan persembahan kepada-Nya, yaitu emas, kemenyan dan mur.
Dan karena diperingatkan dalam mimpi, supaya jangan kembali kepada Herodes, maka pulanglah mereka ke negerinya melalui jalan lain.
Dan karena diperingatkan dalam mimpi, supaya jangan kembali kepada Herodes, maka pulanglah mereka ke negerinya melalui jalan lain.
A BLESSED CHRISTMAS.
KESELAMATAN DAN KEBAHAGIAAN ATAS PENERIMAAN KELAHIRAN YESUS.[bersambung]
YESUS ADALAH SUNGGUH PUTRA ALLAH. IA DATANG UNTUK MENYELAMATKAN UMATNYA. IA MENGAJARKAN TENTANG KASIH.
BalasHapus